Gatra KIOSK


4.9 ( 1969 ratings )
Новости Образ жизни
Разработчик ERA MEDIA INFORMASI PT
бесплатно

Gatra adalah sebuah majalah mingguan yang memuat sebagian besar tentang issue politik dan berita terkini seputar sosial dan ekonomi. Dengan perkembangan berita terbaru yang ada sesuai dengan edisi cetaknya, Aplikasi Gatra Kiosk akan memberikan update terbaru dalam versi majalah digital yang ditampilkan sama seperti edisi cetaknya.

Setiap majalah terbaru yang terbit tiap minggu dalam aplikasi disesuaikan dengan edisi cetak yang beredar. yang bisa tersimpan dengan rapi dalam aplikasi, dan bisa dibaca kapanpun dan dimanapun, tanpa harus membawa semua edisi seperti saat ingin membaca edisi konvensional.

Gatra Kiosk memungkinkan penggunanya untuk selalu mendapatkan update berita-berita terkini yang terjadi di Indonesia, atau luar negeri dengan sentuhan modern yang ringkas dan mudah digunakan.